Berburu Traffic Dengan memanfaatkan kata kunci musiman

Posted by Unknown on Saturday, October 2, 2010


Berburu Traffic Dengan memanfaatkan kata kunci musiman
Ternyata dengan menggunakan kata kunci pada waktu tertentu atau musiman bisa juga sebagai cara jitu untuk meningkatkan traffic blog atau web kita. Kenapa itu bisa terjadi ? saya jawabnya ,karena pencari informasi di internet biasanya mengikuti tren yang sedang hangat atau yang sedang menjadi topic terbaru, misalnya ketika sedang heboh tentang bergesernya tiang masjid di tasik Malaya maka orang akan ber rame rame mencari infonya lewat internet bisa juga dengan melihat bulan, misalnya bulan okteber, di amerika sedang rame ramenya perayaan hellowen dan sebagainya. Hal ini, bila kita dapat memanfaatkanya dengan baik maka blog kita akan kebanjiran traffic secara cepat.

Jadi yang kita perlukan adalah pemilihan kata kunci tau keyword yang paling dekat hubungannya dengan momen suatu waktu, misal ketika datangnya natal , maka kita dapat memilih keyword seperti kartu natal, ucapan selamat natal, sinterklas dll, atau dapat juga anda meminta bantuan google trend atau bias juga menggunakan google insight, dengan mengkombinasikan berbagai sumber tersebut maka untuk meningkatkan traffic blog anda menjadi hal yang tidak sulit.
Gimana teman, sudah ada pandangan mau pakai keyword apa ? mudah mudahan artikel ini bermanfaat buat saya dan anda tentunya.
Salam yons.

{ 1 comments... read them below or add one }

Unknown said...

nah cara buat nyari kata itu gimana gan ???

btw yang lagi butuh jam tangan baru silahkan cek di blog saya ... Jaminan berkualitas http://olamarket.blogspot.com

Post a Comment

Ping your blog, website, or RSS feed for Free